INSTITUTIONAL REPOSITORY

Penelusuran IR
Telusuri data di dalam IR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (advanced).
Update IR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IR dalam seminggu terakhir.
FAQ
Lihat berbagai macam pertanyaan terkait IR yang sering diajukan kepada kami.
Traffic Pengunjung IR

Lihat traffic IR kami. Dari mana mereka datang, device apa yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses/cari, dll.

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PAIR CHEKS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PEMANASAN GLOBAL DI KELAS VII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA SINAR KASIH 2 SINTANG TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Stepvanus, Stev (2020) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PAIR CHEKS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PEMANASAN GLOBAL DI KELAS VII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA SINAR KASIH 2 SINTANG TAHUN PELAJARAN 2018/2019. Skripsi, Universitas Kapuas Sintang.

[img] Text (mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe pair cheks terhadap hasil belajar siswa pada materi pemanasan global di kelas VII Sekolah Menengah Pertama Sinar Kasih 2 Sintang Tahun Pelajaran 2018/2019)
STEPVANUS.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Stepvanus. 2018. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Pair Cheks Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pemanasan Global Di Kelas VII Sekolah Menengah Pertama Sinar Kasih 2 Sintang Tahun Pelajaran 2018/2019. Pembimbing I Gradila Apriani, ST.,M.Si pembimbing II Rachmi Afriani, S.Si.,M.Si. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe pair cheks terhadap hasil belajar siswa pada materi pemanasan global di kelas VII Sekolah Menengah Pertama Sinar Kasih 2 Sintang Tahun Pelajaran 2018/2019. Metode penelitian yang digunakan adalah pre experiment. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa Sekolah Menengah Pertama Sinar Kasih 2 Sintang Tahun Pelajaran 2018/2019. Sampel yang dipilih dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII Sekolah Menengah Pertama Sinar Kasih 2 sintang yang berjumlah 14 siswa sebagai kelas eksperimen. Instrumen perlakuan yang digunakan adalah silabus dan RPP, instrument pengukuran adalah soal tes pilihan ganda dan lembar observasi. Keterlaksanaan model pemebelajaran kooperatif tipe pair cheks ditinjau dari guru dan siswa dikatagorikan tinggi dengan presentase masing-masing sebesar 90% dan 100%. Hasil uji hipotesis menunjukan bahwa tidak terdapat pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe pair cheks terhadap hasil belajar siswa pada materi pemanasan global di Sekolah Menengah Pertama Sinar Kasih 2 Sintang Tahun Pelajaran 2018/2019. Faktor internal dan faktor eksternal diduga mempengaruhi hasil pengujian yang dilakukan.

Item Type: Skripsi
Additional Information: Pembimbing : 1.Gradila Apriani, ST.,M.Si 2.Rachmi Afriani, S.Si.,M.Si
Uncontrolled Keywords: Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Pair Cheks, Hasil Belajar, Mata Pelajaran Ipa Terpadu
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Depositing User: Universitas Sintang
Date Deposited: 16 Aug 2020 08:17
Last Modified: 21 Nov 2023 05:15
URI: http://repository.unka.ac.id/id/eprint/1

Actions (login required)

View Item View Item